Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label google glass

Google Glass Keluarkan Produk Enterprise Edition

Google Glass terus memperbaiki performa produknya dengan mengeluarkan produk terbarunya Enterprise Edition. Dengan penampilan yang tidak banyak berupah Google Glass Enterprise Edition merupakan edisi revisi dari produk sebelumnya, kacamata augmented reality (AR) in kini juga bisa dilipat seperti kacamata biasa dan lebih tahan air.  Posisi Hardware komputer dan prisma masih diletakkan di bagian kanan, dengan batang pengait yang menjulur melintasi kening hingga ke sisi kiri telinga pengguna. Produk yang kabarnya dikeluarkan Google pada 1 Juli 2015 dikabarkan dibuat lebih tangguh menahan benturan-benturan ringan.  Seperti desas-desus yang beredar sebelumnya, sumber yang mengetahui prototype final Google Glass Enterprise Edition mengonfirmasi adanya perubahan spesifikasi. Antara lain penggunaan prosesor Intel Atom, prisma lebih besar, baterai lebih tahan lama, serta pemrosesan panas yang lebih baik.  Menurut informasi Perusahaan asal Mountain View ini beren...