Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Oktober

Lomba Balap Sepeda Antar Pelajar

Ilustrasi Lomba Sepeda Pelajar Lomba Balap Sepeda Antar Pelajar akan digelar pada Minggu 9 Oktober 2016 bertempat di wisma Ahmad Yani jalan Veteran Gresik dengan rute (start) mulai dari Jl Veteran - Jl RA Kartini - Jl Wahidin Sudiro Husodo - Desa Sumber - Jl Mayjen Sungkono - Jl Veteran Sesuai surat nomor 021/PPBS/ISSI-Gresik/VIII/2016 tertanggal 22 Agustus 2016 yang dipublikasikan oleh Dinas Pendidikan Gresik melalui blognya dikdasgresik.wordpress menyebutkan beberapa hadiah yang akan diperebutkan antara lain : Tingkat SD/MI Putra/Putri Juara 1 Rp 400.000,- (Piagam dan Piala) Juara II Rp 300.000,- (Piagam dan Piala) Juara III Rp 200.000,- (Piagam dan Piala) Juara Harapan I-V Rp 100.000 (Piagam) Tingkat SMP/MTs Putra/Putri Juara 1 Rp 400.000,- (Piagam dan Piala) Juara II Rp 300.000,- (Piagam dan Piala) Juara III Rp 200.000,- (Piagam dan Piala) Juara Harapan I-V Rp 100.000 (Piagam) Tingkat SMA/SMK/MA Putra/Putri Juara 1 Rp 500...