Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label juventus

Juventus Juara Serie A 2016, Kalahkan Fiorentina

Juventus sebagai tim tua yang sudah berdiri sejak 1897 akhirnya menjuarai Serie A musim ini, kemenangan 2-1 atas Fiorentina, plus kekalahan 0-1 yang diterima Napoli dari AS Roma memastikan tim yang berbasis di Turin ini membuat jarak dengan Napoli menjadi 12 poin dan tidak mungkin terkejar lagi. "Seiring berjalannya waktu, kami menjadi tim yang amat solid dan para pemain berubah menjadi para juara," ujar bek Juventus, Andrea Barzagli, seperti dikutip dari Mediaset. Juventus meraih 15 kemenangan beruntun sejak pekan ke-11.  Catatan impresif itu membantu mereka bangkit setelah sebelumnya menelan empat kekalahan dalam 10 pekan pertama. Sempat ditahan imbang oleh Bologna satu kali, Juventus kemudian berlari lagi. Sembilan kemenangan beruntun mereka raih setelahnya, sampai akhirnya menjadi juara. Kini,  Sampai liga berjalan 35 pekan, Tim Zebra Hitam Putih berhasil mengumpulkan 27 kemenangan, empat hasil imbang, dan empat kali kalah. Dalam 25 laga terakhir di Se...

Nobar Final Liga Champion Juventus VS Barcelona

Dalam upaya menjalin silaturrahmi dan memudarkan image batasan antara wakil rakyat dan rakyat, DPRD Gresik berencana melangsungkan kegiatan NONTON BARENG FINAL CHAMPIONS LEAGUE 2015 antara JUVENTUS versus BARCELONA yang rencananya akan ditayangkan pada Ahad dini hari pukul 01.00 WIB di halaman kantor DPRD Gresik (Jalan KH. Wachid Hasyim no.5, Bedilan - Gresik). Acara yang berlangsung pada tanggal 6-7 Juni 2015 akan digelar sejak pukul 21.00 WIB. Acara yang juga dimeriahkan oleh Bazar, Doorprise, Live Music, dan tak ketinggal kontes lelang “Batu Akik” serta beberapa hiburan menarik lainnya.  Berikut prediksi kekuatan kedua tim :  Juventus akan membuktikan bahwa kekuatan sepakbola Italia saat mereka berhadapan dengan raksasa La Liga, Barcelona saat keduanya bertemu dibabak final Liga Champions Eropa pada akhir pekan ini. Kedua tim diprediksikan akan bermain ngotot lantaran memiliki target yang sama untuk bisa raihtreble winner dimusim ini. – Tercatat kedua tim sudah ber...