Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label generasi z

Mengenal Zetizen Generasi Z yang Lahir Mulai 1995

Generasi Z siapakah mereka ? Dalam teori generasi (Generation Theory) yang dikenal saat ini, menyebutkan bahwa ada 5 generasi, yaitu: (1) Generasi Baby Boomer, lahir 1946-1964, (2) Generasi X, lahir 1965-1980, (3) Generasi Y, lahir 1981-1994. Generasi Z, lahir 1995-2010, dan (5) Generasi Alpha, lahir 2011-2025. Generasi Z (disebut juga iGeneration, Generasi Net, atau Generasi Internet) terlahir dari generasi X dan Generasi Y. Bisa dikatakan generasi ini adalah mereka yang lahir pada tahun 1995 keatas, tepatnya ketika internet sudah bisa diakses sewaktu waktu. Generasi yang sudah menikmati smartphone, tablet sebagai mainannya Menurut data survei yang dikeluarkan Jawa Pos 7 Maret 2016 menyebutkan 93,2 % zetizen sudah mulai berinteraksi dengan smartphone sejak SD atau SMP, sedangkan cara belajar yang paling dsukai yaitu belajar sambil praktek sebesar 33,7 % belajar dengan teman sebanyak 32 %, belajar online mencapai angka yang cukup besar 21,1 %, sementara baca b...