Menurut Bambang Isdianto kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Gresik Gelora Joko Samudro akan menjadi stadion dengan fasilitas terlengkap di Indonesia hal ini seperti dikutip dari harian Jawa Pos Sabtu 26 Desember 2015 fasilitas tersebut antara lain : Lantai 1 terdiri dari ruang atlet,panitia, wartawan, kesehatan, dan gym Lantai 2 terdiri dari ruang komersial, 60 stan ukuran standar 4x5 meter Lantai 3 terdiri dari ruang perkantoran, kantor cabor, ruang penonton VVIP ber AC ( Lantai 4 dan Lantai 5 : tribun ) Stadion yang memakan anggaran sekitar 285 Miliar ini diibangun sejak bulan Mei 2013 dan rencana akhir tahun ini akan selesai sesuai dengan kontrak pembangunan dengan Pihak kontraktor [post_ads] sumber : Jawapos 26 Desember
Hadirkan Gresik Dari Sisi Berbeda