Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label stadion joko samudro

Gelora Joko Samudro Stadion dengan Fasilitas Terlengkap di Indonesia

Menurut Bambang Isdianto kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Gresik Gelora Joko Samudro akan menjadi stadion dengan fasilitas terlengkap di Indonesia hal ini seperti dikutip dari harian Jawa Pos Sabtu 26 Desember 2015 fasilitas tersebut antara lain : Lantai 1 terdiri dari ruang atlet,panitia, wartawan, kesehatan, dan gym Lantai 2 terdiri dari ruang komersial, 60 stan ukuran standar 4x5 meter Lantai 3 terdiri dari ruang perkantoran, kantor cabor, ruang penonton VVIP ber AC ( Lantai 4 dan Lantai 5 : tribun ) Stadion yang memakan anggaran sekitar 285 Miliar ini diibangun sejak bulan Mei 2013 dan rencana akhir tahun ini akan selesai sesuai dengan kontrak pembangunan dengan Pihak kontraktor [post_ads] sumber : Jawapos 26 Desember

Sejarah Perjuangan Gresik di Stadion Joko Samudro

Banyak terjadi pro maupun kontra pada awal pembangunan Stadion Gelora Joko Samudro. Salah satunya adalah kekhawatiran masyarakat mengenai penggusuran Monumen Perjuangan Masyarakat Gresik yang terletak di Bukit Lengis, Desa Segoromadu, Kecamatan Kebomas, Gresik.  Monumen berupa figur pejuang yang menancapkan bendera Merah Putih setinggi 7 meter itu adalah sebagai penanda betapa gigihnya semangat masyarakat Gresik berjuang menghalau serangan sekutu yang ingin kembali menguasai Kota Gresik pada 8 Desember 1945. Namun, setelah proses pembangunan stadion tersebut hampir selesai, ternyata patung yang dikhawatirkan dihilangkan dari sejarah tersebut justru terpajang di depan stadion.  [post_ads] Tampilannya yang heroik membuat kesan stadion kebanggaan masyarakat Gresik itu terlihat lebih mentereng.   sumber : kompas.com

Beberapa Catatan Sebelum Peresmian Stadion Joko Samudro

Selamat karena Gresik sudah memiliki stadion sendiri, stadion internasional itu bernama stadion Joko Samudro tepatnya hari ini Selasa 22 September 2015 diresmikan oleh sejumlah pejabat Pusat, Propinsi dan Kabupaten Setidaknya ada beberapa catatan yang berkembang di sosial media untuk menjadi catatatan kita bersama 1. Kemacetan Jalan Veteran sudah terlihat hal ini seperti di tweet oleh salah satu akun bernama "@gresiknews  Baru acara soft opening, kegiatan di Gelora Joko Samudro sudah bikin macet laulintas di Jl. Veteran Gresik." 2. Ada beberapa tuntutan masyarakat (demo) yang di lakukan oleh beberapa elemen seperti dikutip dari akun  "@PMII_Gresik Selamat tinggal pahlawan Doel Hasim, selamat datang Stadion Lengis|Joko Samudra. Lawan atau tertindas" Dalam aksinya beberapa tuntutan antara lain  Audit Anggaran Pembangunan Stadion APBD Untuk kesejahteraan rakyat Rakyat butuh pendidikan gratis Rakyat butuh pekerjaa Rakyat butuh kesehatan Gratis Di...