Langsung ke konten utama

Beberapa Catatan Sebelum Peresmian Stadion Joko Samudro

Selamat karena Gresik sudah memiliki stadion sendiri, stadion internasional itu bernama stadion Joko Samudro tepatnya hari ini Selasa 22 September 2015 diresmikan oleh sejumlah pejabat Pusat, Propinsi dan Kabupaten

Setidaknya ada beberapa catatan yang berkembang di sosial media untuk menjadi catatatan kita bersama

1. Kemacetan Jalan Veteran sudah terlihat
hal ini seperti di tweet oleh salah satu akun bernama

"@gresiknews  Baru acara soft opening, kegiatan di Gelora Joko Samudro sudah bikin macet laulintas di Jl. Veteran Gresik."

2. Ada beberapa tuntutan masyarakat (demo) yang di lakukan oleh beberapa elemen seperti dikutip dari akun 

"@PMII_Gresik Selamat tinggal pahlawan Doel Hasim, selamat datang Stadion Lengis|Joko Samudra. Lawan atau tertindas"

Dalam aksinya beberapa tuntutan antara lain 

  • Audit Anggaran Pembangunan Stadion
  • APBD Untuk kesejahteraan rakyat
  • Rakyat butuh pendidikan gratis
  • Rakyat butuh pekerjaa
  • Rakyat butuh kesehatan Gratis
  • Distribusi tanah untuk rakyat 

[post_ads]

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...