Langsung ke konten utama

Jadwal Imsakiyah Ramadhan Gresik 1436 H / 2015 M

Gresik - Bagi pembaca yang masih mencari jadwal imsakiyah ramadhan untuk wilayah Kabupaten Gresik 1436 H / 2015 M. data yang dikeluarkan Lembaga Rukyatul Hilal melalui web rukyatulhilal org ini bisa dijadikan acuan dengan beberapa catatan sebagai berikut :

1. Awal Ramadhan dan Syawal berdasarkan taqwim standar Indonesia
2. Berlaku untuk wilayah dengan radius maksimal 30 km dari Gresik Jawa Timur
3. Jadwal sudah ditambah waktu ihtiyati (pengaman) sebesar kurang lebih 2 menit
4. Hisab berdasarkan kriteria jadwal Sholat kementrian Agama RI
5. Jadwal berlaku untuk ketinggian tempat 0-250 meter DPL
6. Lakukan kalibrasi ketepatan jam anda di Telkom 103 / RRI / TVRI
7. Digunakan hanya jika kementrian Agama setempat belum menerbitkan


semoga informasi "jadwal imsakiyah ramadhan untuk wilayah Kabupaten Gresik 1436 H / 2015 M" bisa bermanfaat bagi pembaca iniGresik sekalian

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Damar Kurung Gresik Tembus Kemasan Teh Botol Sosro, Nyala Budaya Lokal Kini Hadir di Jutaan Tangan

INIGRESIK.COM - Siapa sangka, seni tradisi khas Gresik yang identik dengan lentera malam Lebaran kini ikut menyapa masyarakat luas lewat cara yang tak biasa. Di tangan M Anhar Chusnani , damar kurung melompat dari ruang pameran dan panggung lokal, menuju rak minimarket dan meja makan keluarga Indonesia melalui kemasan Teh Botol Sosro edisi khusus 2025 . Langkah ini bukan sekadar kebetulan. Sejak Februari 2025, Anhar bersaing dengan lebih dari 5.000 peserta dalam kompetisi desain kemasan bertema “Kebaikan untuk Sesama” . Karya damar kurungnya berhasil lolos berlapis seleksi: dari 22 ilustrator terbaik hingga akhirnya masuk dalam 8 desain yang diproduksi massal . Puncaknya, ia menerima penghargaan langsung dari Sukowati Sosrodjojo , pemilik Teh Botol Sosro, dalam seremoni Jakarta Illustration Fair, September 2025 . Lebih dari sekadar ornamen visual, Anhar membawa damar kurung sebagai pesan budaya khas Gresik yang layak hadir di ruang sehari-hari. . Tak berhenti di situ, prestasi ...