Wisata Bawean: Air Panas Kepuhlegundi Tambak
![]() |
Wisata Bawean: Air Panas Kepuhlegundi Tambak |
![]() |
Wisata Bawean: Air Panas Kepuhlegundi Tambak |
Salah satu pemandian sumber air panas yang ada di Bawean, Kabupaten Gresik ini bisa anda kunjungi untuk sekedar rilaksasi. Di pemandian ini terdapat tiga kolam air panas yang berbeda tingkat kepanasannya.
Pemandian Air Panas Kepuhlegundi ini juga dipercaya oleh warga sekitar dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit kulit. Air panas ini mengandung gas furamol yang dapat menghilangkan rasa capek, belerang dan sulfurnya dapat mengurangi kadar darah dalam tubuh dan menghilangkan penyakit kulit.
Komentar
Posting Komentar