Langsung ke konten utama

Tandang Ke Jepara, Persegres Dapat Poin Satu

Gresik - Jelang akhir Indonesian Super League (ISL) 2014, Gresik United atau Persegres yang sering disebut Tim Joko Samudra, bermain apik, Hari Kamis (28/08/14) Sore, Kembali raih satu Point Melawan Persijap, Pertandingan yg berlangsung  di Stadion Gelora Bumi Kartini Jepara ini berakhir imbang tanpa Gol

Permainan Gresik United diakui kurang menunjukan perdormanya dibabak pertama, baru di babak ke dua Tim asuhan Alfredo Vera ini baru bangkit di babak kedua, Peluang Shohei Matsunaga mndapatkan 2 peluang emas. pada menit 47 dengan bagus mengarah ke gawang Persijap namun bisa ditepis Dedi. Kemudian, ada tendangan bebas yang ia eksekusi dan arahnya masih melebar.

Tambahan satu poin ini belum membuat Persegres aman dari degradasi. Mereka akan otomatis bertahan jika pada pertandingan selanjutnya Persita Tangerang kalah dari Persib Bandung.

Persijap 0-0 Persegres
Persijap: Dedi Haryanto; Fatkul Manan, Evaldo Silva, Fauzan Jamal; Kery Yudiono (Achmad Buchori 82’), Catur Rintang, Cucu Hidayat, John Tarkpor, Carlos Raul; Boy Jati (Agung Suprayogi 84’), Rahmat Rivai
Persegres: Aji Saka; Ikhwani Hasanudin, Octavio Dutra, Aang Suparman, Wismoyo Widhistio (Dedi Indra 74’); Lan Bastian, Kacung Munif; David Faristian (Habib Sukron 57’), Sayuti, Shohei Matsunaga (Reza Mustofa 74’); Pedro Javier

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...