Langsung ke konten utama

Gempa 7,9 SR Landa Nepal dan India Utara

foto twitter Mohan_Sisters
Bencana gempa bumi melanda Nepal dan India bagian utara Sabtu (25/4/2015) sekitar pukul 13.11 WIB. berdasarkan data Badan Survei Geologi AS (USGS) yang dikutip dari kompas.com, pusat gempa sekitar 77 kilometer arah barat laut ibu kota Nepal, Kathmandu, pada kedalaman 15 kilometer. 

Menurut berita terakhir melalui media sosial banyak bangunan ambruk dan ratusan penduduk tewas akibat gempa yang berkekuatan 7,9 skala richter (SR) tersebut.Getaran gempa merobohkan sejumlah bangunan dan melukai ratusan orang. Sejauh ini telah dilaporkan korban meninggal 876 orang, dan diperkirakan akan terus bertambah. Bangunan bersejarah Menara Dharahara ambruk akibat gempa tersebut, dan diperkirakan ada 400 pengunjung yang terjebak.

sumber : kompas.com

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...