Langsung ke konten utama

Hati-Hati Beras Plastik Mulai Beredar !!!

Beras Plastik : Merdeka
Kasus beras plastik yang menimpa Dewi Seftiani salah seorang penjual nasi uduk di Bekasi sudah ditangani oleh Dinas terkait untuk menjadi bahan pemeriksaan lanjutan. Kasus seperti ini setidaknya pernah terjadi di China, seperti diberitakan Media The Korea Times 20/01/11 China diduga telah membuat beras palsu, berdasarkan laporan dari The Global Times yang menyebutkan bahwa pada pada Juli 2010 perusahaan di Xi'an, Shaanxi memalsukan beras Wuchang yang mahal dengan mencampur nasi biasa.
 
Agas waspada berikut perbedaan beras plastik dan beras asli
Beras plastik
  • Tekstur lebih halus, warna putih merata dan bening
  • Bila dimasak malah mengeluarkan air
  • RAsanya tawar dan terasa getir di mulut 
Beras Asli
  • Tekstur kasar, berwarna putih dan ada putih susu di tengah-tengahnya
  • Bila dimasak menyerap air
  • Rasanya manis karena mengandung karbohidrat

sumber : kompas | jawapos
 
 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Damar Kurung Gresik Tembus Kemasan Teh Botol Sosro, Nyala Budaya Lokal Kini Hadir di Jutaan Tangan

INIGRESIK.COM - Siapa sangka, seni tradisi khas Gresik yang identik dengan lentera malam Lebaran kini ikut menyapa masyarakat luas lewat cara yang tak biasa. Di tangan M Anhar Chusnani , damar kurung melompat dari ruang pameran dan panggung lokal, menuju rak minimarket dan meja makan keluarga Indonesia melalui kemasan Teh Botol Sosro edisi khusus 2025 . Langkah ini bukan sekadar kebetulan. Sejak Februari 2025, Anhar bersaing dengan lebih dari 5.000 peserta dalam kompetisi desain kemasan bertema “Kebaikan untuk Sesama” . Karya damar kurungnya berhasil lolos berlapis seleksi: dari 22 ilustrator terbaik hingga akhirnya masuk dalam 8 desain yang diproduksi massal . Puncaknya, ia menerima penghargaan langsung dari Sukowati Sosrodjojo , pemilik Teh Botol Sosro, dalam seremoni Jakarta Illustration Fair, September 2025 . Lebih dari sekadar ornamen visual, Anhar membawa damar kurung sebagai pesan budaya khas Gresik yang layak hadir di ruang sehari-hari. . Tak berhenti di situ, prestasi ...