Langsung ke konten utama

Pantas Dicontoh !!! Pelantikan Kepala Desa di Kuburan

Prosesi pelantikan jabatan kepala desa ini perlu ditiru,yaitu menempati area pekuburan dengan filosofi agar para pejabat nantinya ingat kematian. Jika ingat mati, mereka akan takut melakukan hal buruk dan berlomba-lomba dalam kebaikan.

Kejadian ini benar-benar terjadi pada 8 Agustus 2015 lalu di lokasi kuburan yang berdekatan dengan Bendungan Wilalung. Desa Kalirejo, Kecamatan Undaan, Kudus, Jawa Tengah. Kepala Desa melantik sebanyak 12 perangkat desa di kuburan. Sebagai Kepala Desa, Agus Heryanto, menggagas dan memimpin pelantikan yang diadakan di kuburan ini. Awalnya, pelantikan ini banyak ditolak namun akhirnya bisa terlaksana

Prosesi berlangsung dengan khidmat seperti prosesi pada umumnya menggunakan jas lengkap dan dimulai dengan menyanyikan Indonesia Raya


Sumber : Liputan6 I catatankecil net

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Damar Kurung Gresik Tembus Kemasan Teh Botol Sosro, Nyala Budaya Lokal Kini Hadir di Jutaan Tangan

INIGRESIK.COM - Siapa sangka, seni tradisi khas Gresik yang identik dengan lentera malam Lebaran kini ikut menyapa masyarakat luas lewat cara yang tak biasa. Di tangan M Anhar Chusnani , damar kurung melompat dari ruang pameran dan panggung lokal, menuju rak minimarket dan meja makan keluarga Indonesia melalui kemasan Teh Botol Sosro edisi khusus 2025 . Langkah ini bukan sekadar kebetulan. Sejak Februari 2025, Anhar bersaing dengan lebih dari 5.000 peserta dalam kompetisi desain kemasan bertema “Kebaikan untuk Sesama” . Karya damar kurungnya berhasil lolos berlapis seleksi: dari 22 ilustrator terbaik hingga akhirnya masuk dalam 8 desain yang diproduksi massal . Puncaknya, ia menerima penghargaan langsung dari Sukowati Sosrodjojo , pemilik Teh Botol Sosro, dalam seremoni Jakarta Illustration Fair, September 2025 . Lebih dari sekadar ornamen visual, Anhar membawa damar kurung sebagai pesan budaya khas Gresik yang layak hadir di ruang sehari-hari. . Tak berhenti di situ, prestasi ...