Langsung ke konten utama

Pelajar Gresik Gelar Aksi Tolak Valentine Day

Aksi penolakan valentine di GKB
Sejumlah pelajar Gresik yang tergabung dalam Pemuda Juara Foundation melakukan aksi simpatik berbagi brosur dan stiker penolakan Valentine Day yang masih dilakukan beberapa masyarakat. Aksi yang dilakukan di beberapa titik ini mengingatkan sejarah Valentine yang berasal dari warisan budaya Romawi 

Salah satu aksinya berlokasi di Bundaran GKB berlangsung sejak pukul 6.00 WIB hingga pagi 8.00 WIB, dengan sabar para pelajar menyapa warga dan memberikan brosur satu demi satu, selain itu juga berlokasi di WEP Jalan Jaksa Agung, serta tidak kalah ketinggalan aksi pelajar di MTs YKUI Sambogunung 

Pelajar di Gresik bagi brosur penolakan Valentine

Aksi pelajar MTs YKUI Sambogunung
"wanita terhormat itu di cintai dengan AKAD bukan dengan COKLAT, udah gitu murah lagi" begitu salah satu penggalan brosur yang dibagikan mengingatkan para generasi muda saat ini untuk tidak mudah mengikuti budaya yang tidak sesuai seiring merebaknya pergaulan bebas yang tidak sesuai dengan budaya Indonesia

"Say No Valentine" begitu benang merah yang bisa diambil dari aksi pelajar Gresik tersebut, dengan himbauan tentunya bisa mencetak prestasi dan menyalurkan ekspresinya dengan aksi aksi poritif untuk negeri Indonesia


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...