Langsung ke konten utama

Benarkah Varia Usaha Sediakan 300 Lowongan Kerja di Job Fair ??

Job Fair Gresik
Salah satu perusahaan yang membuka stand dalam ajang job fair gresik 2016 di Gelora Joko Samudro  yaitu Varia Usaha yang berkantor di jalan veteran secara mengejutkan ternyata membutuhkan 300 calon pekerja baru, benarkah..... ???

Dalam sidaknya Bupati Sambari sempat bertanya satu persatu kepada penjaga gerai., salah satunya dari PT Varia Usaha Gresik. “Berapa peluang kerja yang anda butuhkan ? sekitar 300 orang pak. Kok banyak ? Tanya Bupati penasaran. Ya pak kami butuh banyak pegawai utamanya pengemudi. Ujar pihak PT Varia Usaha

Apakah benar lowongan yang tersedia sebanyak 300 orang, ternyata yang dibutuhkan terbanyak adalah pengemudi. Sementara dalam papan pengumuman terdapat lowongan yang lain antara lain Staff akuntansi dan keuangan, staff hukum dan perijinan, auditor yunior, staff K3, pengemudi truk, staff produksi, staff pertambangan, supervisor transportasi, tenaga penjualan dan pemasaran, tenaga administrasi, tenaga pemasaran 


Kendaraan Varia Usaha 

Sumber diolah 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Damar Kurung Gresik Tembus Kemasan Teh Botol Sosro, Nyala Budaya Lokal Kini Hadir di Jutaan Tangan

INIGRESIK.COM - Siapa sangka, seni tradisi khas Gresik yang identik dengan lentera malam Lebaran kini ikut menyapa masyarakat luas lewat cara yang tak biasa. Di tangan M Anhar Chusnani , damar kurung melompat dari ruang pameran dan panggung lokal, menuju rak minimarket dan meja makan keluarga Indonesia melalui kemasan Teh Botol Sosro edisi khusus 2025 . Langkah ini bukan sekadar kebetulan. Sejak Februari 2025, Anhar bersaing dengan lebih dari 5.000 peserta dalam kompetisi desain kemasan bertema “Kebaikan untuk Sesama” . Karya damar kurungnya berhasil lolos berlapis seleksi: dari 22 ilustrator terbaik hingga akhirnya masuk dalam 8 desain yang diproduksi massal . Puncaknya, ia menerima penghargaan langsung dari Sukowati Sosrodjojo , pemilik Teh Botol Sosro, dalam seremoni Jakarta Illustration Fair, September 2025 . Lebih dari sekadar ornamen visual, Anhar membawa damar kurung sebagai pesan budaya khas Gresik yang layak hadir di ruang sehari-hari. . Tak berhenti di situ, prestasi ...