Langsung ke konten utama

(Video) Liputan Bakso Tahu Goreng (Batagor) Kuliner Alternatif

Bakso Tahu Goreng (Batagor) merupakan salah satu kuliner khas Bandung, banyak ditemui di kota santri Gresik. Selain nikmat, gurih, jajanan yang satu ini juga memiliki cara unik untuk membuatnya 
Batagor di Gresik

Batagor berbahan campuran tahu tepung, kobis, kentang, bumbu kacang ,kecap manis, ditambah sambal. Salah seorang penjual batagor di sekitar Perumahan Pondok Permata Suci (PPS) bernama Jack asal Jawa Barat menuturkan bahwa usahanya ini sudah berjalan sekitar dua tahun disekitar PPS Gresik. Berikut liputannya


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...