Langsung ke konten utama

Inilah Penampakan Giri Masa Lalu Diambil dari Universitas Leiden Belanda

Inilah Penampakan Giri Masa Lalu Diambil dari Universitas Leiden Belanda

Lukisan "Bij Giri" ini menggambarkan pemandangan di Gresik atau lebih tepatnya dari Giri, lukisan ini tertulis sekitar tahun 1880 - 1881 dengan data yang lengkap dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, disana tertera antara lain teknik penggambaran menggunkan pensil, dikoleksi oleh Heldring, O.G.H. terdapat juga tanggal akuisisi 20 April 1979, serta ukuran gambarnya juga tertera secara jelas 


Bij Giri
Bij Giri


Lukisan "Gezicht op de heuvels bij Giri" atau yang berarti lihat bukit bukit dari giriini menggambarkan pemandangan di Gresik atau lebih tepatnya dari Giri, lukisan ini tertulis sekitar tahun 1880 - 1881 dengan data yang lengkap dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, disana tertera antara lain teknik penggambaran menggunkan pensil, dikoleksi oleh Heldring, O.G.H. terdapat juga tanggal akuisisi 20 April 1979, serta ukuran gambarnya juga tertera secara jelas 



Bij Giri


Lukisan "Toegangspoort tot het graf van de Soenan van Giri te Grisseeatau yang diartikan pintu masuk kemakam sunan giri, Tertulis berasal dari album yang ditawarkan oleh Bupati Gresik Dewan Toemenggoeng Soerowintono untuk warga Surabaya W.P. Hillen dan istrinya. Old albumnr 3/176

Diambil menggunakan metode Mengembangkan Gelatin Perak Print (OGZ) dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, Tahun 1924 dan diakuisisi pada tahun 1956


Toegangspoort tot het graf van de Soenan van Giri te Grissee

Lukisan "Heilig graf te Giri" atau yang berarti makam giri ini menggambarkan pemandangan di depan makam yang masih rimbun oleh pepohonan besar, Giri, lukisan ini tertulis sekitar tahun 1880 - 1881 dengan data yang lengkap dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, disana tertera antara lain teknik penggambaran menggunkan pensil, dikoleksi oleh Heldring, O.G.H. terdapat juga tanggal akuisisi 20 April 1979, serta ukuran gambarnya juga tertera secara jelas 7,5 x 15 cm

Heilig graf te Giri



Lukisan "Kalkrots bij Giri" ini menggambarkan batu kapur di Gresik  tertulis sekitar tahun 1880 - 1883 dengan data yang lengkap dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, disana tertera antara lain teknik penggambaran menggunkan pensil, dikoleksi oleh Heldring, O.G.H . terdapat juga tanggal akuisisi 16 Maret 1979, serta ukuran gambarnya juga tertera secara jelas 13.5 x 20 cm


Kalkrots bij Giri



Kalkrots bij Giri

Lukisan "Graven van inl[andsche] hoofden bij Giri" ini menggambarkan bentuk makam sunan Giri, lukisan ini tertulis 6 Maret 1881 dengan data yang lengkap dipublikasikan melalui website resmi Universitas Leiden Belanda, disana tertera antara lain teknik penggambaran menggunkan pensil, dikoleksi oleh Heldring, O.G.H.
Graven van inl[andsche] hoofden bij Giri





sumber : http:/media-kitlv.nl

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Damar Kurung Gresik Tembus Kemasan Teh Botol Sosro, Nyala Budaya Lokal Kini Hadir di Jutaan Tangan

INIGRESIK.COM - Siapa sangka, seni tradisi khas Gresik yang identik dengan lentera malam Lebaran kini ikut menyapa masyarakat luas lewat cara yang tak biasa. Di tangan M Anhar Chusnani , damar kurung melompat dari ruang pameran dan panggung lokal, menuju rak minimarket dan meja makan keluarga Indonesia melalui kemasan Teh Botol Sosro edisi khusus 2025 . Langkah ini bukan sekadar kebetulan. Sejak Februari 2025, Anhar bersaing dengan lebih dari 5.000 peserta dalam kompetisi desain kemasan bertema “Kebaikan untuk Sesama” . Karya damar kurungnya berhasil lolos berlapis seleksi: dari 22 ilustrator terbaik hingga akhirnya masuk dalam 8 desain yang diproduksi massal . Puncaknya, ia menerima penghargaan langsung dari Sukowati Sosrodjojo , pemilik Teh Botol Sosro, dalam seremoni Jakarta Illustration Fair, September 2025 . Lebih dari sekadar ornamen visual, Anhar membawa damar kurung sebagai pesan budaya khas Gresik yang layak hadir di ruang sehari-hari. . Tak berhenti di situ, prestasi ...