Langsung ke konten utama

Kumpulan Event Bulan Mei 2017

Sepanjang tahun 2017 ini @inigresik berkesempatan menjadi media patner untuk beberapa event lokal bagi komunitas, mahasiswa maupun masyarakat yang membutuhkan promo melalui media sosial. berikut beberapa event yang akan berlangsung pada bulan Mei 2017


Event ulang tahun komunitas Hijabers Gresik yang akan berlangsung pada 13-14 Mei 2017 bertempat di Wahana Ekspresi Pusponegoro (WEP).


Event Puteri Muslimah Gresik yang akan berlangsung pada tanggal 20 Mei 2017





Parade musikc contest yang digelar oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HMTI) Universitas Muhammadiyah Gresik , yang akan berlangsung pada 7 Mei 2017

Pelatihan Internet kerjasama dengan Telkom dan komunitas Belajar Bisnis Bareng Bareng (B4) diadakan sesuai permintaan warga atau komunitas yang membutuhkan 


Acara lanjutan akan berlangsung besok Selasa 9 Mei 2017 pukul 19.30 WIB bertempat di balai RW 8 Perumahan Griya Suci Permai. 


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Waspada! Ini 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

INIGRESIK.COM – BPJS Kesehatan selama ini dikenal sebagai solusi utama pembiayaan layanan kesehatan di Indonesia. Dengan sistem asuransi non-komersial, masyarakat bisa mendapatkan pengobatan di rumah sakit tanpa perlu khawatir soal biaya. Namun, penting untuk diketahui bahwa tidak semua penyakit dan layanan medis dijamin oleh BPJS Kesehatan. Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 tentang Jaminan Kesehatan , terdapat 21 jenis penyakit dan layanan kesehatan yang tidak ditanggung oleh BPJS Kesehatan . Hal ini perlu diketahui agar masyarakat tidak salah kaprah dalam mengakses layanan medis menggunakan BPJS. Daftar 21 Penyakit dan Layanan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan Penyakit akibat wabah atau kejadian luar biasa. Operasi plastik dan tindakan estetika lainnya yang bersifat kosmetik. Perawatan gigi untuk perataan, seperti pemasangan behel. Penyakit akibat tindak pidana , seperti kekerasan fisik atau seksual. Cedera akibat usaha bunuh diri atau menya...