Langsung ke konten utama

Postingan

Sebuah Catatan Mlaku-Mlaku

Sebuah Catatan Mlaku-Mlaku  Mlaku mlaku kampung Arab Kata “mlaku mlaku” seingat saya sering kita dengar saat kecil. Biasanya dipakai orang tua mengajak anaknya “ayo mlaku-mlaku nang pasar”. Atau biasa juga teman seumuran kita ajak “mlaku-mlaku bar sahur” dan masih banyak lagi. Kalau dulurs pernah punya pengalaman apa dengan “mlaku-mlaku” ? Sekarang jarang kita dengar kata-kata ini, setidaknya sudah ada beberapa pengganti kata modern seperti kongkow, hunting, kopdar, dan beberapa kata lain yang mengajak untuk bersama sama baik seumuran maupun yang lebih muda dan tua. Beberapa event baik di Surabaya maupun di Gresik sekarang sudah mulai mepopulerkan kata “mlaku-mlaku” ini. Ada mlaku mlaku neng Tunjungan kalau di Gresik ada mlaku mlaku bareng bupati.   Komunitas inigresik sendiri sudah mulai menggunakan istilah ini sebagai sarana mempertemukan pertemanannnya. Terbaru event Mlaku-mlaku Suci yang berlangsung pada Ahad (25/3). Puluhan netizen yang biasa...

Profil Ida Laila Penyanyi Dangdut Yang Menjadi Penceramah Asal Gresik

Ida Laila terlahir Murah Ati , Srowo,Sidayu Gresik (1943), adalah penyanyi lagu-lagu Melayu (dangdut) di era awal (1960 hingga 1970-an. Namanya populer lewat lagu Keagungan Tuhan karangan A. Malik Bz. (1965, direkam ulang 1976), Siksa Kubur (ciptaan Achmadi, dinyanyikan ulang oleh Rita Sugiarto dan, bahkan, OM PSP), dan Sepiring Berdua. Lagu-lagunya melankolis dan liriknya "penuh derita", sesuai dengan karakter suaranya. Ida tampil pertama kali bersama OM Sinar Kumala Surabaya, pimpinan A. Kadir (almarhum). Setelah itu, ia pun bergabung dengan berbagai grup seperti OM Awara, OM Sonata, dan OM Sanata.  Dengan OM Awara, penyanyi ini melahirkan sedikitnya 18 album piringan hitam. Bersama OM Sinar Mutiara meluncurkan tujuh buah album. Diiringi OM Sonata ia menelorkan empat atau lima album. Kini Ida Laila, yang menikah dengan Mulyono, lebih dikenal sebagai seorang penceramah agama, walaupun ia mengakui tidak berhenti menyanyi. Permintaan berceramah, yang dianggapnya lebih...

Wabup Gresik Launching Lagu "Gresik Kotaku" Karya Sekolah Islam Terpadu Al Ummah

Sebagai sekolah yang menjadi rujukan para orang tua di Gresik, Sekolah Islam Terpadu Al Ummah sangat memperhatikan perkembangan anak. Bagaimana mengarahkan bakat dan juga membentuk karakter sejak dini.    Bertepatan dengan HUT Gresik yang ke 531 lagu "Gresik Kotaku" karya Sekolah Islam Terpadu Al Ummah langsung di- launching Wakil Bupati Mohammad Qosim, Sabtu (24/03) bertempat di Halaman Sekolah Al Ummah Jalan Tanjung Wira VI/44 Gresik Kota Baru (GKB).  "Melalui musik akan tercipta komunikasi yang baik bagi anak." ujar Mohammad Qosim yang sudah menjabat sabagai Wakil Bupati selama dua periode tersebut. "Atas nama pemerintah Kabupaten Gresik mengucapkan selamat atas dilaunchingnya lagu Gresik Kotaku". pungkas beliau yang juga secara resmi melaunching album perdana Al Ummah yang berjudul Kado Terindah untuk Gresik Kotaku dengan memukul gong. Lagu yag berdurasi kurang dari 3 menit tersebut merupakan karya Bu Arum Wardati serta tim dari Se...

Lowongan PT.Barata Indonesia Terbaru

Lowongan PT.Barata Indonesia Terbaru  Untuk informasi lebih lanjut bisa langsung buka website resmi barata

Lowongan PT Pelabuhan Indonesia III (Pelindo)

Lowongan PT Pelabuhan Indonesia III (Pelindo) 1. Web Application Programmer (Kode: WAP) 2. Mobile Aplication Programmer for IOS (MAPI) Persyaratan Umum Warga Negara Indonesia (WNI) Usia 18-35 tahun Minimal D3 Menguasai Jaza Script/Jquery Menguasai PL/SQL database Memahami konsep Software Development Life Cycle (SDLC) Memahami dan berpengalaman dalam pemrograman berbasis Object Oriented (OOP) Memahami dan mampu membuat dokumen perencanaan pembangunan aplikasi Lamaran paling lambat 26 Maret 2018 melalui email panitiarekrutmen@pelindo.co.id